Cerita Lucu

Penyelam Hebat
Seorang penyelam sedang menyelam di kedalaman 10 meter untuk meneliti terumbu karang. Tiba-tiba ia melihat seseorang tanpa alat selam disampingnya. Ia pun heran dan langsung menyelam lebih dalam lagi 20 meter (berenang gaya kodok). Dan orang itu pun masih mengikutinya. Penyelam tersebut turun lagi di kedalaman 30 meter. Dan orang itu pun masih saja mengikutinya. Ia pun kagum dengan orang yang mengikutinya itu. Lalu ia menulis di whteboard. "HEBAT SEKALI KAMU, TIDAK MEMAKAI ALAT SELAM BISA NYELAM SEDALAM INI... APA RAHASIANYA?" Orang hebat itupun menulis... "SAYA TENGGELAAMM WOYY"


Great Diver
A diver was diving at a depth of ten meters to explore the coral reefs. Suddenly he saw a man without diving equipment side. He was surprised and immediately dive deeper 20 meter (swimming frog style). And people were still followed. The diver was down again in the depths of 30 meters. And the man still followed. He was amazed by the people who follow it. And he wrote on the whiteboard. "YOU REALLY GREAT, DO NOT USE THE TOOL CAN DIVE DIVING THIS DEEP... WHAT SECRET?" Great people rose writing... "I'M DROWNING WOY"

Comments

Popular posts from this blog

3 Golongan pembeli dan 3 Golongan penjual

LANGKAH-LANGKAH DALAM ANALISIS PASAR

Dasar-dasar segmentasi pasar